Apa Itu Virtualisasi?

Dewasa ini banyak yang sudah melakukan virtualisasi dalam hal pengalokasian resource hardware server. Apa itu virtualisasi? Virtualisasi adalah sebuah proses berbasis software atau virtual, representasi dari sesuatu, baik itu aplikasi virtual, server, ruang penyimpanan, dan koneksi. Virtualisasi merupakan salah satu cara yang paling efektif untuk mengurangi ongkos IT sekaligus meningkatkan efisiensi untuk segala macam bisnis. […]

Mengenal VMware: Benefit bagi Infrastruktur Cloud Computing

Anda pasti sering mendengar VMware. Sebenarnya apa itu VMware? VMware adalah Perusahaan Cloud Computing dan Virtualisasi yang didirikan tahun 1998. VMware memiliki produk untuk memvirtualisasi hardware (Server, Storage, Network) Virtualisasi ini  membuat lapisan-lapisan abstrak pada hardware yang memungkinkan hardware seperti prosesor, memori, ruang penyimpanan, dan lain-lain dibagi menjadi beberapa komputer virtual yang biasa disebut virtual […]

Satu Hari Menjadi VMware Engineer di Indonesian Cloud

Satu Hari Menjadi VMware Engineer di Indonesian Cloud

Seperti biasa pagi hari menembus jalanan Jakarta untuk menuju kantor. Jam setengah tujuh lebih sedikit sudah sampai di kantor, sarapan pagi dulu lalu mulailah dengan kesibukan sebagai vmware engineer. Di Indonesian Cloud vmware engineer adalah 2nd level support setelah helpdesk. Problem atau request virtualisasi atau cloud system dari pelanggan yang tidak bisa diselesaikan oleh Helpdesk […]

VMware Virtual SAN

VMware

Selama lebih dari 6 bulan kita telah mendengar banyak mengenai solusi VMware Virtual SAN yang meramaikan industri melalui platform Software Defined Storage. Tetapi apa sebenarnya dan mengapa anda harus menggunakan Virtual SAN daripada penyimpanan data tradisional? Jika anda mengamati industri penyimpanan data, tidak banyak perubahan dalam 10-15 tahun terakhir. Pengaruh Adanya Teknologi Cloud Pada kenyataannya, […]