Our Product​

Cloud Backup

Safe, Fast, and Reliable

What Is Cloud Backup

Cloud Backup​ Case

Kasus Penggunaan Cloud Backup

Benefit Of Cloud Backup​

Kegunaan Cloud Backup by Indonesian Cloud​

Menjaga Kegiatan Operasional Perusahaan

Jika terjadi sebuah ancaman cyber, dan lainnya perusahaan tidak perlu khawatir. Karena perusahaan dapat memunculkan kembali data yang telah dicadangkan pada Cloud Backup dengan begitu customer tetap dapat mengakses layanan tanpa harus mengetahui bahwa sedang terjadi suatu masalah.

Kapasitas Penyimpanan yang Jauh Lebih Besar

Karena bisnis dalam bidang apapun memiliki data yang banyak dan terus bertambah setiap harinya tentu membutuhkan kapasitas backup data yang lebih besar. Oleh karena itu, kami menyarankan Anda untuk memilih Cloud Backup sebagai solusinya.

Efisiensi Biaya dan Waktu

Data dengan jumlah yang besar tentu perlu maintenance secara berkala yang tentunya membutuhkan tidak hanya waktu namun biaya yang besar. Namun dengan menggunakan cloud backup, Anda tidak perlu mengeluarkan tenaga dan biaya yang besar.

Others

Our Related Product

Request An Order